Kamis, 25 Agustus 2011

aku, kamu dan mimpi

ketika senja menghapus kepingan mimpi
kamu disini untuk menggenapi :)
itu berarti kamu bukanlah mimpi

aku hanyalah aku
yang terkadang diam dalam bisu, menjemu
dan, tatkala sang sangkala tiba melalui manisnya sang bianglala
ku merona sejadi - jadinya..

Rabu, 20 April 2011

feel

Rasa apa ini yang baru saja menyelimuti hati
Begitu menyesakkan.. Sungguh.. :(